Artikel Feature MotoGP
Fitur MotoGP yang mendalam dan artikel eksklusif MotoGP dari halaman Crash.

Rival MotoGP Khawatir dengan Jumlah Motor Ducati di Grid
Para pembalap MotoGP mengaku cukup khawatir dengan skuat Ducati, yang akan mengisi sepertiga grid MotoGP untuk musim 2022.

RNF Yamaha Anggarkan 11-13 Juta Euro untuk MotoGP 2022
Pemilik RNF Yamaha Razlan Razali mengupayakan anggaran 11-13 juta Euro untuk musim MotoGP 2022, memposisikan diri sebagai underdog yang dapat mengambil risiko.

Seberapa Besar Dampak Pensiunnya Rossi Bagi Popularitas MotoGP?
Setelah 26 tahun berkarier di Grand Prix, Valentino Rossi pensiun sebagai sembilan kali juara dunia. Lalu, bagaimana olahraga tetap maju tanpa The Doctor?

Jarvis Anggap MotoGP 2021 sebagai 'Musim yang Aneh' untuk Yamaha
Lin Jarvis dari Yamaha menggambarkan musim MotoGP 2021 sebagai momen roller-coaster dengan gelar untuk Fabio Quartararo, namun dibarengi perpisahan mengagetkan dari rekan setimnya Maverick Vinales dan tahun perpisahan yang sulit untuk Valentino Rossi.

Lima Cerita Paling Menarik Sepanjang Musim MotoGP 2021
Setelah musim MotoGP 2021 yang menarik, Crash.net melihat kembali lima cerita paling menarik dari tahun yang melihat Fabio Quartararo memenangi gelar.

Tim Satelit MotoGP: Dari Penggembira Hingga Penantang Gelar
Herve Poncharal menjelaskan meningkatnya peran tim satelit di kejuaraan dunia MotoGP, yang berevolusi dari penggembira menjadi penantang gelar.

Mengulas Sistem Deteksi Kecelakaan MotoGP di Masa Depan
MotoGP tengah menyelidiki sistem on-board untuk secara otomatis mendeteksi dan mengkomunikasikan kecelakaan di depan.

Stoner Anggap Run-Off Aspal Jadi Pemicu Gaya Balap Agresif
Casey Stoner yakin run-off aspal yang menyatu dengan trek menciptakan lebih banyak masalah, khususnya dengan gaya balap agresif.

Perhitungan Penggunaan Mesin Tiap Pembalap untuk MotoGP 2021
Seberapa banyak mesin yang digunakan tiap-tiap pembalap selama musim MotoGP 2021? Crash.net coba meringkasnya untuk Anda.

Espargaro dan Urgensi Slide Control untuk Motor MotoGP
Pol Espargaro mengatakan fitur high lean 'slide control' harus ditambahkan ke elektronik motor MotoGP untuk mencegah jenis highside besar seperti di Valencia.

MotoGP 2021: Performa Pembalap Paruh Pertama vs Kedua
Bagaimana perbandingan poin para pembalap antara paruh pertama dan kedua MotoGP 2021? Simak ulasan Crash.net berikut ini!

Petrucci 'orang normal terakhir yang berhasil di MotoGP' - Miller: 'Dia seorang legenda'
Danilo Petrucci mengucapkan selamat tinggal emosional ke MotoGP sebagai 'orang normal' terakhir yang bisa melakukannya'. Bagnaia dan Miller tidak setuju: 'Pria itu adalah legenda'.

Finis P10, Rossi Puas dengan Balapan MotoGP Terakhirnya
Valentino Rossi menutup kariernya di MotoGP dengan gaya setelah finis P10 di MotoGP Valencia, sebuah pencapaian yang tidak akan pernah dilupakannya.

Paddock MotoGP Komentari Insiden Kontroversial Binder-Foggia
Apakah hanya insiden balapan normal? Perlukah mendapat pelarangan? Saatnya MotoGP terapkan Super License? Paddock MotoGP membahas insiden kontroversial antara Darryn Binder dan Dennis Foggia di Portimao.

Petrucci Sebut Lecuona Pembalap Terbaik KTM Sejak Agustus
Danilo Petrucci merasa Iker Lecuona telah menjadi pembalap KTM terbaik sejak Agustus, dan tidak pantas meninggalkan MotoGP, merasa pengalamannya di Ducati diabaikan KTM karena bobot badannya.

Apakah Acosta vs Foggia Pengulangan Oliveira vs Kent 2015?
Perebutan gelar Moto3 antara Pedro Acosta dan Dennis Foggia memiliki kesamaan dengan kontes 2015 antara Danny Kent dan Miguel Oliveira.

Razali Membahas Proyek RNF Racing, Jelaskan Perpisahan Stigefelt
Razlan Razali mempersiapkan proyek berikutnya setelah ditutupnya Sepang Racing Team, RNF Racing untuk 2022, namun harus berpisah dengan Johan Stigefelt.

Dovizioso Anggap Gaya Balap Jadi Kunci Kesuksesan Gelar Quartararo
Andrea Dovizioso memuji performa Fabio Quartararo sepanjang musim 2021, sembari menyoroti gaya balap sebagai kunci kesuksesannya tahun ini.

Pembalap MotoGP Desak COTA Segera Lakukan Pengaspalan Ulang
Paddock MotoGP memberi ultimatum kepada COTA segera melakukan pengaspalan ulang pada beberapa bagian trek agar balapan 2022 berjalan sesuai rencana.

Pembalap MotoGP Bereaksi atas Kecelakaan Fatal Kategori Junior
Pembalap MotoGP menyarankan cara untuk meningkatkan keselamatan di kategori junior Moto3/SSP300 menyusul kematian tragis Hugo Millan, Jason Dupasquier, dan yang terbaru Dean Berta Vinales.

Kembali ke Yamaha, Dovizioso Terinspirasi Kenangan 2012
Andrea Dovizioso berbicara tentang keputusan comeback ke MotoGP bersama Yamaha, di mana ia akan mendapat YZR-M1 spek pabrik tahun depan.

Bagaimana Line-Up Pembalap MotoGP 2022 Terbentuk Sejauh ini?
Jelang MotoGP San Marino, line-up pembalap MotoGP 2022 mendapat beberapa plot-twist dengan perpindahan beberapa pembalap di pertengahan musim 2021, bagaimana update terbarunya?

Pembalap Membahas Layout Misano Jelang MotoGP San Marino
Marc Marquez, Joan Mir, Alex Rins dan Alex Marquez memberikan pendapatnya soal layout Sirkuit Misano jelang akhir pekan MotoGP Misano.

Espargaro Lebih Menyukai Pengaturan Ride-Height Manual
Aleix Espargaro memiliki preferensi settingan manual pada sistem-ride-height ketimbang otomatis yang sekarang diterapkan Aprilia RS-GP.