Berita MotoGP
MotoGP berita dan pembaruan. Baca berita, cerita, dan sorotan MotoGP terbaru.
Bastianini Mengaku Baru '70-75%' dengan Ducati GP23
Enea Bastianini mungkin berada di urutan keempat pada timesheets tes MotoGP Sepang, namun pembalap baru pabrikan Ducati itu memperkirakan dia baru 70-75% dengan GP23.
Miller Terkesan dengan Helm Baru dari Alpinestars
Perkembangan teknis dari tes MotoGP Sepang tidak hanya terbatas pada motor, dengan Jack Miller juga mencoba helm baru lansiran Alpinestars.
Andrea Dovizioso akan Dilantik sebagai Legenda MotoGP
Runner-up MotoGP tiga kali Andrea Dovizioso akan dilanteik ke dalam Hall of Fame pada tahun 2023 pada balapan Grand Prix Italia.
Espargaro Percaya KTM Adalah Pesaing yang Kuat di 2023
Tercepat dari empat pebalap KTM di Tes MotoGP Sepang, Pol Espargaro bersikukuh pabrikan asal Austria itu mampu berlari paling depan secara konsisten.
Tardozzi: Honda Tak Pernah Beri Alex Marquez Kesempatan
Alex Marquez akhirnya "bisa membuktikan" mengapa dia menjadi juara dunia dua kali setelah pindah dari Honda ke Ducati, kata Davide Tardozzi.
Oliveira Bingung Kenapa Ducati dan Aprilia Kencang di Sepang
Punggawa baru RNF Aprilia Miguel Oliveira mengaku bingung ketika disinggung kenapa Ducati dan Aprilia mendominasi tes MotoGP Sepang pekan lalu.
RNF Berharap Fernandez Bisa Ikuti Jejak Quartararo
Muncul harapan di dalam kamp RNF Aprilia bahwa Raul Fernandez bisa mengikuti jejak Fabio Quartararo untuk menjadi juara dunia MotoGP.
Vinales: Cara Saya Mengendalikan Putaran Sangat Bagus
Setelah menyelesaikan hari pertama tes MotoGP Sepang sebagai pembalap non-Ducati terbaik, Maverick Vinales mengulangi performa impresifnya untuk memimpin tim Aprilia pada hari terakhir.
VR46 Tak Khawatir Jika Marini atau Bezzecchi Diambil Ducati
Uccio Salucci menegaskan bahwa kehilangan Luca Marini atau Marco Bezzecchi ke Ducati hanya membuktikan bahwa VR46 telah "melakukan pekerjaan dengan baik".
Penilaian Jujur atas Performa Honda setelah Tes MotoGP Sepang
Team Manager Repsol Honda Alberto Puig telah memberikan penilaian untuk kesiapan timnya jelang musim baru setelah tes MotoGP Sepang.
Bagnaia-Bastianini Laporkan "Satu Masalah Utama" ke Ducati
Ducati harus memperbaiki “satu masalah utama” yang dilaporkan oleh Francesco Bagnaia dan Enea Bastianini, aku Manajer Tim Davide Tardozzi.
Marquez Enggan Berkomentar Soal Klausul Keluar dari Honda
Marc Marquez menolak mengomentari kemungkinan adanya klausul dalam kontraknya yang bisa membuatnya hengkang dari Honda.
Morbidelli Frustrasi dengan Satu 'Aspek Buruk' Yamaha
Franco Morbidelli yang 'frustrasi' menggemakan komentar rekan setimnya di Monster Yamaha Fabio Quartararo di akhir tes MotoGP Sepang.
Marini Menikmati Tes yang 'Sempurna' di Sepang
Setelah tercepat pada tes Valencia November lalu, Luca Marini melanjutkan persiapan menuju musim 2023 dengan memimpin timsheets tes MotoGP Sepang.
Miller Melihat Potensi Besar dari Hari Ketiga yang Sulit
Jack Miller akhirnya menyelesaikan simulasi kualifikasi pertamanya pada hari ketiga tes MotoGP Sepang setelah terjatuh di Tikungan 1 sebelum makan siang.
Espargaro Khawatir Ducati Masih yang Terbaik di 2023
Aleix Espargaro yakin Aprilia telah menemukan peningkatan kecil di berbagai aspek, meski ia khawatir itu tidak cukup untuk mengejar Ducati yang mendominasi tes MotoGP Sepang.
Quartararo: Kami Memasang Ban Baru, dan Itu Mimpi Buruk
Tes MotoGP Sepang berakhir pahit bagi Fabio Quartararo pada hari Minggu setelah menerima kejutan buruk dengan ban baru.
Martin Merasa Lebih Siap Dibandingkan Tahun Lalu
Jorge Martin tampaknya siap memasukkan namanya ke dalam perebutan gelar MotoGP 2023 setelah tampil impresif di tes Sepang.
Marquez Tak Ingin "Menggangu" Insinyur Honda dengan Idenya
Marc Marquez telah menjelaskan kehati-hatian dengan tuntutan insinyur Honda di tes MotoGP Sepang, tapi memperingatkan "ini adalah waktu untuk memperbaiki masalah".
Bezzecchi Desak Resolusi Tekanan Ban dari Michelin
Marco Bezzecchi meminta Michelin untuk memikirkan kembali tekanan ban mereka jelang musim MotoGP 2023.
Ubahan Jam Terakhir Bantu Bagnaia Buka Potensi GP23
Francesco Bagnaia mengatakan perubahan besar pada jam terakhir tes MotoGP Sepang membuka lebih banyak potensi dari mesin Ducati 2023 miliknya.
Akankah Era Kuartet Legendaris Kembali Terulang di MotoGP?
Ada 18 kejuaraan MotoGP antara Valentino Rossi , Marc Marquez , Jorge Lorenzo dan Casey Stoner - kuartet legendaris.
Bastianini Kurang Percaya Diri dengan Bagian Belakang GP23
Enea Bastianini mengakui dia kurang percaya diri dengan bagian belakang motor Ducati 2023 meski cepat di kedua hari tes MotoGP Sepang.
FOTO: Aksi dari Hari Kedua Tes MotoGP Sepang
Gambar-gambar pilihan dari hari kedua tes MotoGP Sepang yang secara resmi memuka rangkaian tes pra-musim 2023.